Sebelumnya, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Sulsel, Ahmadi Akil, sempat dikabarkan akan ditunjuk sebagai Pj Bupati Pinrang.
Namun, hingga saat ini, Andi Calo Kerrang telah resmi ditunjuk untuk mengisi posisi Plh Bupati Pinrang, sementara Ahmadi Akil masih menunggu surat keputusan resmi dari Biro Pemerintahan dan Otonomi Setda Sulsel.
Dengan langkah ini, diharapkan kelancaran pemerintahan di Kabupaten Pinrang tetap terjaga hingga proses pelantikan Pj Bupati berlangsung. Aksi kepemimpinan Andi Tjalo Kerrang sebagai Plh Bupati Pinrang diyakini akan memberikan stabilitas dan kontinuitas dalam pelayanan publik kepada masyarakat.(*)
Halaman
Tinggalkan Balasan