banner 600x50

“Itu cuma komunikasi politik. Bukan untuk menjatuhkan. Jangan jadikan ini alat serangan personal,” kata Shalman, Minggu (03/11/2024).

Shalman menilai bahwa kontroversi ini dipicu oleh pihak-pihak tertentu yang memang sengaja membesar-besarkan masalah. “Ada yang coba menarik pernyataan RMS ke sana-sini. Padahal jelas, kapasitas RMS tidak perlu diragukan. Dia membawa politik kemanusiaan,” lanjutnya.

Shalman mempertegas, pidato RMS tersebut murni komunikasi politik. Tidak ada yang coba “bermain api”? layaknya yang menilai seperti itu. (*)